Donat bisa bikin gemuk jika dikonsumsi berlebihan tanpa di imbangi olahraga raga. Seiring berkembangnya zaman donat menjadi salah satu makanan kekinian yang banyak digemari oleh gen Z atau kaum millennial.
Sensasi menikmati donat untuk sekarang ini karena banyaknya variasi rasa dan topping yang menarik dan kelezatannya, beberapa orang masih takut untuk menikmati donat karena dipercaya dapat membuat badan gendut.
Beberapa cara menikmati donat tanpa khawatir gendut.
1. Minum teh dan perasan lemon
Teh dan air lemon bersifat diuretik dengan kata lain bisa membuang gula dari dalam tubuh dan disarankan jika mengkonsumsi banyak air mineral setelahnya.
2. Hindari minuman manis
Kopi merupakan minuman yang cocok untuk di dampingi dengan donat. Kopi bisa memperlambat kemampuan tubuh dalam mengolah gula dan pilihlah minuman lain, yang lebih menstabilkan gula darah.
baca juga:
Manisnya Sensasi Terbaru Variasi Topping Lezat Saat Di Santap
3. Tetap bergerak
Menikmati donat tidak ada salahnya selama tubuh tetap bergerak. Hidup seimbang harus dengan olahraga ringan seperti jalan kaki dan pola hidup seimbang yang akan membuat kandungan gula dalam darah pun ikut turun serta dapat menghilangkan asupan gula berlebih pada tubuh dan pola makan salah satu yang membuat badan menjadi gendut.
4. Banyak makan buah dan sayur
Salah satu tips menikmati donat biar tidak khawatir gendut adalah memperbanyak makan buah dan sayur karena buah dan sayur membuat nafsu makan terkendali dan kalori terkontrol.
Sensasi menikmati donat tanpa khawatir gendut dapat diterapkan di kehidupan sehari-hari. Yuk dicoba 4 cara di atas. Semoga bermanfaat.
1 Komentar
y
BalasHapus